Ritual atau tradisi Ma'nene yang dilakukan oleh masyarakat tana Toraja sebagai bentuk penghormatan kepada leluhur.mhttps://www.instagram.com/p/6w2h_9EF21/?igshid=v9e4s516xdkc
Ma'nene yang berasal dari kata nene yang berarti nenek atau leluhur. Ma berarti membersihkan mayat. Mayat yang sudah berusia puluhan atau bahkan ratusan tahun dikeluarkan dari dalam liang kubur untuk dibersihkan dan diganti baju yang baru.
Ritual diawali dengan mengeluarkan jasad dari Patane yaitu kompleks pemakaman khas Toraja, kemudian jasad dibersihkan dg kuas dan pakaian digantikan dengan yang baru. Setelah itu jasad di jemur sebentar di bawah terik matahari sblm dimasukkan lagi kedalam peti dan dikubur kembali
Proses Ma'nene dilakukan dengan suka cita oleh pihak keluarga, ritual dipimpin oleh Ne tomina lumba, sebuah gelar adat yang diberikan oleh tetua kampung. Ritual juga diikuti dengan penyembelihan hewan kerbau dan babi sebagai persembahan
Dahulu dikisahkan ada seorang pemburu yang bernama Pong Rumasek.
Ditengah perburuannya di dalam hutan, ia menemukan jasad seseorang dalam kondisi mengenaskan. Kemudia ia membersihkan jasad itu dan membungkusnya dengan pakaian nya.
Setelah kejadian itu,
Ditengah perburuannya di dalam hutan, ia menemukan jasad seseorang dalam kondisi mengenaskan. Kemudia ia membersihkan jasad itu dan membungkusnya dengan pakaian nya.
Setelah kejadian itu,
Ia merasa bahwa setiap berburu ia mendapatkan keberuntungan, dan panen padi pun lebih cepat.
Semenjak itu tradisi Ma'nene dilakukan setelah habis panen padi
Semenjak itu tradisi Ma'nene dilakukan setelah habis panen padi
Tana Toraja yang memiliki destinasi Budaya, ritual budaya yang mendunia sebagai bentuk cinta kasih dan penghormatan kepada leluhur yang perlu dilestarikan.
Salam
#DewiGayatri
Salam

#DewiGayatri