ANTARA WAKASA, AMANDA, dan KOHJI didalam ASACA.

A THREAD ...

#DetectiveConan
Hmm.., judul yang menarik. Ya kasus 17 tahun lalu dalam Detective Conan Universe.
Kasus yang menarik karena 'Keterkaitan-Keterikatan' antara mereka bertiga.

#DetectiveConan
Kita mulai dari Profil cikgu Wakasa Rumi ini ya;
Wakasa Rumi digambarkan sebagai sosok guru yang ceroboh tetapi punya sisi lain yang menyeramkan. Seberapa seram? Dia hanya butuh satu kali gebugkan untuk membuat pingsan agen PSB sekaliber Furuya Rei!
#DetectiveConan
Disini aku akan menuliskan spekulasi aku (mungkin) mengenai siapa Wakasa Rumi ini.

#DetectiveConan
Aku lupa chapter berapa yang mengisahkan kasus masa lalu Inspektur Matsumoto yang mana pelakunya selalu menyiulkan 'Let It Be' milik The Beatles.

Di kasus itu ada dialog Inspektur Matsumoto bicara kepada Megure yang isinya kurang lebih;

#DetectiveConan
"Megure, apa reaksimu apabila bertemu kembali dengan orang yang sudah kau buat begini wajahnya? Bergidik bukan? Dia jangankan bergidik, kaget pun tidak ketika berpapasan denganku. Kita sudah menangkap orang yang salah."

#DetectiveConan
Sekarang kita lanjut ke pertemuan Kuroda dan Wakasa. Wakasa bergidik setengah mati saat melihat Kuroda. Dan Kuroda sendiri disebab koma 10tahunnya itu dia lupa-lupa ingat dengan Wakasa karena sebagian memorinya blank.

#DetectiveConan
Bisa dipastikan Wakasa terlibat, atau bahkan pelaku eksekutor Kuroda.

#DetectiveConan
Masih di case yg sama sebelum pertemuan itu terjadi, ketika mendapat informasi jika Wakasa akan berkemah bersama anak-anak bapak, (eh gak pakai bapak ding😆) Kuroda dengan setengah 'ileng' berguman "Not like that person."

#DetectiveConan
Lanjut ke pertama kali Wakasa terpublish karena memukul pingsan tersangka pembunuhan yang merupakan seorang atlit, disini ada perbedaan translate versi ilegal online dan manga cetak (komik).

#DetectiveConan
Dalam versi ilegal online ketika berita tersebar Wakita yang membaca berita itu berguman kurang lebih; "Hmm.., Dia menarik juga?"
Seperti gambar dibawah ini.

#DetectiveConan
Tapi versi komik cetak translate gumaman Wakita ketika membaca berita itu adalah; "Wah.., kecerdikannya ternyata berguna juga."
Seperti gambar ini.

#DetectiveConan
Perbedaan translate ini memiliki 2 kondisi yang mana bila di analogikan akan seperti ini;

#DetectiveConan
Kalimat dalam versi ilegal online bisa diumpamakan begini; "Hmm, jadi ini Bunga, menarik juga orangnya." yang memiliki arti; 'Baru Pertama Kenal.'

Sedangkan versi komik cetak umpamanya begini; "Skill lu berguna juga Bunga." yang berarti; 'Sudah Kenal Lama.'

#DetectiveConan
Jadi, kalau kita ikut versi legal (komik cetak) ada indikasi Wakita kenal Wakasa karena sesama anggota Carasuma Group.
Dan seingat aku belum ada Wakita dan Wakasa satu scene (aku belum baca chapter 1055 keatas).

#DetectiveConan
Dan jika Wakasa adalah anggota BO, maka wajar dia memiliki laptop yg terenkripsi untuk membuka file milik BO di kasus ketika nama Shinichi Kudo heboh di SNS jika dia masih hidup.

#DetectiveConan
Ini merujuk Acr awal kehadiran Ai Haibara yang mana dia ada mengatakan file milik BO hanya bisa di akses oleh perangkat yang sudah dienkripsi oleh BO.

#DetectiveConan
Pembukanan thread kita segini saja dulu tentang Wakasa Rumi.

Sekarang kita lanjut ke Amanda Hughes.

#DetectiveConan
Sejauh ini hanya ada satu case dimana disebutkan Amanda adalah pengusaha yang juga menjadi donatur FBI dan CIA. Amanda ditemukan tewas dikamarnya bersamaan dengan tewasnya Haneda Kohji di hotel yang sama.

#DetectiveConan
TKP Amanda bersih dan tak ada barang yang hilang. Anehnya TKP Haneda Kohji berantakan seperti telah terjadi perampokan.
Dan memang ada barang milik korban yang hilang, tapi hanya Biji Shogi Benteng!

#DetectiveConan
Mengenai kematian Amanda Hughes akan aku buat di bagian Haneda Kohji karena mereka menghembuskan nyawa dihari yang sama.

Ok, langgsung saja kita masuk kebagian Haneda Khoji.

#DetectiveConan
Kohji adalah anak jutawan keluarga Haneda yang mana juga merupakan keluarga yang mengadopsi ahli shogi Shukiichi Akai untuk meneruskan cita-cita putra mereka yang sudah meninggal (Haneda Kohji). Oleh sebab itu sekarang Shukiichi menggunakan marga Haneda sebagai nama keluarganya.
Belum banyak yang dibahas mengenai keluarga Haneda kecuali mereka memiliki hubungan dengan keluarga kaya Ooka. Hanya itu saja sejauh ini.

#DetectiveConan
Jadi kita langsung lanjut saja kepada kasus kematian Haneda Kohji.
Sebagai mana kita ketahui bersama pemain shogi yang andal harus memiliki ingatan yang kuat. Dan di dunia ini ada kecerdasan alami seseorang yang mana mereka yang memilikinya akan memiliki ingatan yang kuat,-
-yaitu kecerdasan Fotografis.

Shukiichi telah kita ketahui bersama memiliki kecerdasan alamiah ini.

#DetectiveConan
Dan aku berspekulasi Haneda Kohji juga memiliki kecerdasan alamiah ini yang juga menjadi penyebab kematiannya.

#DetectiveConan
Spekulasi liar aku terbagi 2 dan sini aku beranggapan bahwa Asaka adalah Wakasa Rumi;

#DetectiveConan
1, Target operasi BO adalah Amanda Hughes.
Amanda yang notabene pengusaha yang juga mendanai FBI dan CIA. FBI menjadi ganjalan bagi BO yang mana member mereka, Sharon Vineyard adalah buronan FBI setelah membunuh agen Interpol (Ayah Jodie)-
-yang diduga telah mengetahui bisnis ilegal Carasuma Group.

#DetectiveConan
Untuk menghentikan dana operasional FBI dan CIA, BO berencana menghabisi Amanda dengan menyusupkan Member mereka Asaca sebagai bodyguard Amanda. Asaca adalah satu-satunya bodyguard Amanda yang tidak dikenali keluarga Hughes.

#DetectiveConan
Jadi sebelum eksekusi dilakukan Amanda memiliki jadwal bertemu dengan Kohji yang mana dengan kecerdasan fotografisnya Kohji memgetahui gelagat dan rencana Asaca.

#DetectiveConan
Asaca mengancam Kohji tetapi malah ditanggapi santai dengan menunjukkan Biji Shogi Benteng dan berkata "Aku memiliki Benteng, apa kau masih ingin membunuhku?"

Btw, ini hanya sarkastik yang memiliki arti "Aku sudah menyusun rencana, apa kau masih nekad?"
#DetectiveConan
Akhirnya Kohji pun dibunuh tetapi TKP dibuat berantakan seolah ada perampokan. TKP yang berantakan juga mengesankan pelakunya seorang Amatir.

Dan karena target utama adalah Hughes, TKP Amanda memang tanpa jejak kecuali si bodyguard yang menghilang.
#DetectiveConan
Spekukasi liar ke 2 adalah target utama pembunuhan adalah Haneda Kohji.

Masih belum ada titik terang kenapa anak keluarga Haneda ini menjadi target BO. Karena sejauh ini ditampilkan dia hanya bermain Shogi saja demi meraih 7 gelarnya.
#DetectiveConan
Untuk mendekati Kohji tidaklah mudah, oleh karena itu Karasuma Renya dengan kecerdasannya menyusun strategi.

Karasuma tau siapa saya pengusaha yang fans dan kontak dengan Kohji, jadi mereka memilih Amanda sebagai perantara.
#DetectiveConan
Asaca pun ditugaskan menjadi Bodyguard Amanda yang mana juga menjadi satu-satunta bodyguard yang tak dikenali keluarga Hughes.

Kemudian BO menyusun jadwal agar Amanda dan Kohji bertemu dengan maksud untuk membunuh Kohji.
#DetectiveConan
Kohji mungkin diberi Aptx generasi pertama yang mana dimaksud untuk menciutkan dirinya atau obat lain yang mematikan, tetapi obat itu tidak dimakan Kohji sehingga Kohji pun tau rencana Asaca.

#DetectiveConan
Maka setelah tau obat itu tidak dimakan Kohji, dan Kohji tau rencana Asaca, Kohji mengatakan "Aku memiliki Benteng, jadi apa kau masih ingin membunuhku?"

Asaca yang tak tau arti perkataan Kohji panik dan menghabisi Kohji seketika.

#DetectiveConan
Asaca juga mengambil Biji Shogi Benteng dan terus membawanya.
Dia juga mengacak-acak TKP agar terlihat Amatir dan membunuh Amanda serta meninggalkan TKPnya tanpa jejak seolah target pembunuhan adalah Amanda.

Lalu kabur bahkan hilang dari radar BO karena merasa misinya gagal.
Dari 2 spekulasi ini menyimpulkan bahwa maksud pesan kematian Haneda Kohji yang berbunyi CARASUMA adalah "Seseorang dari Carasuma Group."

#DetectiveConan
Hilangnya Asaca ini juga yang membuat BO bergerak ketika ada seorang Rocker mengeluarkan album dengan judul Asaca untuk memyelidiki apakah ada kaitannya dengan 'Asaca' mereka, walau Rocker itu akhirnya suicide karena depresinya.

#DetecetiveConan
Sedangkan Gin beranggapan itu hanya misi yang gagal.

So, who is Asaca? What a Girl? What a Boy? What is Wakasa? No one knows.

THREAD END.

#DetectiveConan
You can follow @SenoArief_W.
Tip: mention @twtextapp on a Twitter thread with the keyword “unroll” to get a link to it.

Latest Threads Unrolled:

By continuing to use the site, you are consenting to the use of cookies as explained in our Cookie Policy to improve your experience.